Selasa, 03 Agustus 2021

Contoh Soal Latihan Penilaian Tengah Semester Pelajaran PAI Kelas 1 Semester 1



Assalamu 'Alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

    Dalam ulasan di tulisan kali ini, kembali akan memberikan materi mengenai Contoh Soal Latihan Penilaian Tengah Semester Mapel Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 1 SD  semester 1 yang disertai dengan pembahasan dan juga kunci jawabannya secara lengkap.

    Penilaian Tengah Semester (PTS) atau yang lebih kita kenal dengan sebutan istilah MID Semester merupakan ulangan yang diadakan dipertengahan setiap semester, baik semester ganjil atau genap.

PENGUMUMAN SELEKSI ADMINISTRASI CASN 2021 PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK



Assalamu 'Alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh    

    Alhamdulillah puji syukur kita selalu kita panjatkan kehadirat Allah SWT, tak pula lupa kita haturkan sholawat salam kita kepada Nabi Agung Muhammad SAW.

    Pada kesempatan kali ini kami ingin mengucapkan selamat bagi rekan-rekan, teman-teman yang Lolos dalam tahap awal ini, semoga bisa Lolos sampai akhir seleksi dan terkabul do'anya. Untuk yang belum lolos tetap semangat selalu coba coba dan terus coba..

Senin, 02 Agustus 2021

Pendaftaran BPUM Tahun 2021 Tahap 3 Kabupaten Demak dan langkah-langkah pendaftarannya



Assalamu 'Alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh


    Tak dipungkiri lagi, di masa pandemi ini disegala lini kehidupan mengalami masalah. Terkhusus hal yang paling krusial yakni segi prekonomian yang secara langsung berimbas pada kelangsungan hidup seseorang. 
    
    Semenjak munculnya wabah Pandemi Corona atau Covid-19 ini banyak para pedagang yang rugi karena harus tutup dan tidak boleh beropersi, walhasil ada juga yang mengalami gulung tikar karenanya.

     Dalam menjembatani hal tersebut, pemerintah pun juga mengeluarkan banyak kebijakan untuk membantu meringankan beban perekonomian di masyarakat, salah satunya dengan adanya Program BPUM. 

    BPUM merupakan salah satu langkah Pemerintah untuk memberikan Bantuan bagi para pengusaha kecil dan menengah yang terkena imbas adanya Pandemi Covid-19 ini. BPUM sudah mulai diberikan oleh pemerintah bagi PElaku Usaha Kecil dan Menengah sejak Tahun 2019. pada tahun 2021 pemerintah kembali menggelontorkan bantuan BPUM kepada para Pengusaha tahap ke-3. dengan adanya BPUM ini semoga bisa membantu meringankan beban para pelaku usaha dan bisa diadikan sebagai obat pelipur lara khususynya di daerah Kabupaten Demak.

Video Pembelajaran PAI SD Kelas 6 Semester 1 Pelajaran 1 dan 2

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 6.




Kelas 6 PELAJARAN 1

Indahnya Saling Menghormati

Pengenalan Q.S al-Kafirun dan Membaca Q.S al-Kafirun




Video Pembelajaran PAI SD Kelas 5 Semester 1 Pelajaran 1 dan 2

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 5.


KELAS 5 PELAJARAN 1

Mari Belajar al-Qur'an Surah At-Tin

Membaca Surah At-Tin




Video Pembelajaran PAI SD Kelas 4 Semester 1 Pelajaran 1 dan 2

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 4.


KELAS 4 PELAJARAN 1

Membaca Q.S al-Falaq





Video Pembelajaran PAI SD Kelas 3 Semester 1 Pelajaran 1 dan 2

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 3.


KELAS 3 PELAJARAN 1


Nabi Muhammad Saw Panutanku

Sikap Percaya Diri Nabi Muhammad Saw





Video Pembelajaran Kelas 2 SD sEMESTER 1 Pelajaran 1 dan 2

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 2.


PELAJARAN 1


PAI Kelas 2 Pelajaran 1

Nabi Muhammad Saw Teladanku




Video pembelajaran PAI SD Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 Kelas 1

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh..


Bapak ibu yang saya hormati.. Pada kesempatan yang berbahagia ini kami akan mengeshare video pembelajaran PAI Semester 1 Pelajaran 1 dan 2 untuk kelas 1.



PELAJARAN 1

KELAS 1

Kasih Sayang Allah SWT




Minggu, 01 Agustus 2021

Materi Pelajaran PAI Kelas 1 Semester 1 dan 2




Assalamu 'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh..


Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan materi-materi pelajaran yang di ajarkan di kelas 1. Adapun untuk materinya antara lain:


Materi Pelajaran PAI BP Kelas 1 Semester 1

Pelajaran 1. Al-Qur’an Kitabku
A. Membaca Basmalah
B. Mengenal Huruf Hijaiah
C. Melafalkan Surah al-Fātih]ah

Pelajaran 2. Allah Swt. Tuhanku
A. Allah Swt. itu Ada
B. Allah Swt. itu Esa

Pelajaran 3. Kasih Sayang Allah Swt. dan Rasul-Nya
A. Kasih Sayang Allah Swt. dalam asmaulhusna
B. Kasih Sayang Nabi Muhammad saw.